Minggu, 03 Juli 2016


Assalamualaikum warahmatullahi wabarakatu.
Halli semuanya =D kali ini saya akan memberi informasi tentang proses pembentukkan urin. Urin merupakan hasil ekskresti tubah, dimana ini bertujuan untk membuang zat-zat metabolisme tunugh yang tidak digunakan lagi.









  • Filtrasi GlomeruluS





  1. .Darah mengalir melalui glomerulus
  2.  Plasma bebas-protein tersaring melalui kapiler glomerulus ke dalam kapsula bowman
  3. .Tubulus ginjal & kapiler peritubulus berhubungan erat
  4. .Plasma dan protein plasma tinggal dan air, nutrien, elektrolit, dan zat lainnya mengalir memasuki kapsula bowman.
  5. .Terbentuk urine primer.

REABSORBSI URINE
  1.   Pengembalian bahan yang penting untuk tubuh akan ke plasma kapiler peritubulus
  2. . Bahanyang penting akan dibawa ke sistem vena untuk dibawa ke jantung dan mengalami resirkulasi
  3.   Dan akhirnya terbentuk urine skunder
SEKRESI TUBULUS
  1.   80% plasma yangbelum disaring diglomerulus akan mengalir melalui arteriol menuju kapiler peritubulus
  2.   Zat-zat yang bersifat toksik akan disekresikan keluar kapiler peritubulus menuju tubulus distal
  3.   Dan akhirnyaterbentuk urine sejati
EKSKRESI URINE
  1.   Urine akan berada di tubulus dan mengalir lau akan berkumpul di tubulus kolektivus
  2.   Lalu mengalir ke pelcis ginjal untuk di ekskresikan keluar dari tubuh
Sekian dan mohon maaf bila ada kesalahan, semoga post ini bermanfaat..See you next time ;)

Related Posts:

  • Mekanisme Pendengaran Assalamualaikum warahmatullahi wabarakatu. Hallo semunyaaa =D kali ini saya akan berbagi informasi tengtang mekanisme pendengaran. pendengaran adalah presepsi nergi suara oleh saraf, dimana pendengaran melibatkan dua a… Read More
  • Mekanisme Penglihatan Assalamualaikum warahmatullahi wabarakatu. Hallo semuanya =D kali ini saya akan berbagi informasi menganai mekanisme penglihatan. Dalam penglihatan sendiri pastinya berperannya cahaya. Cahaya adalah suatu bentuk radiasi e… Read More
  • Proses Pembentukkan Urin Assalamualaikum warahmatullahi wabarakatu. Halli semuanya =D kali ini saya akan memberi informasi tentang proses pembentukkan urin. Urin merupakan hasil ekskresti tubah, dimana ini bertujuan untk membuang zat-zat meta… Read More
  • Hemofilia Assalamualaikum warahmatullahi wabarakatu. Hallo semuanya, kali ini saya akan berbagi informasi sekitar Hemofilia.Kalau menurut pengertiannya dari banyak pendapat orang hemofilia sendiri merupakan tidak berhenti darah kelua… Read More
  • Penyebab Demam Assalamualaikum warahmatullahi wabarakatu.. Hallo semuanya, kali ini saya akan berbagi informasi seputar penyebab demam. Siapa sih yang tidak pernah mengalami demam?? Kata demam sendiri merujuk ke peningkatan suhu tubu… Read More

0 komentar:

Posting Komentar

Categories

Picture

Artikel. Diberdayakan oleh Blogger.

Text Widget

Assalamualaikum warahmatullahi wabarakatu..
Hello everyone thank you for come to my blog, i'm sorry if i have mistake about anything, and i hope my post can help everyone. Have a nice day



Time